kepulauan seribu

Rekomendasi Resort Pulau Pelangi, Surga Tropis yang Menggoda

Resort Pulau Pelangi telah lama menjadi destinasi idaman bagi para wisatawan yang mencari ketenangan, pemandangan indah, dan pengalaman liburan yang tidak terlupakan sama halnya seperti pulau tidung. Banyaknya spot foto dan destinasi yang dapat dikunjungi oleh para pengunjung. Salah satu hal yang membuat Pulau Pelangi begitu istimewa adalah resort-resort mewah yang menawarkan penginapan berkualitas tinggi di [...]

Aktivitas Menarik Pulau Pari untuk Liburan Anti Membosankan

Beragam aktivitas menarik Pulau Pari dapat kamu lakukan untuk mengisi kegiatan liburan, karena beberapa orang sering mengeluh merasa bosan ketika liburan karena tidak tahu harus mengisinya dengan bagaimana. Sehingga sebagian besar ingin mengetahui cara menarik untuk membuat liburannya menjadi tidak membosankan. Salah satu hal yang bisa kamu lakukan adalah dengan pergi berlibur mengunjungi Pulau Pari, salah [...]

Spot Wisata Pulau Harapan Paling Instragamable

Spot wisata Pulau Harapan dan Pulau Tidung sering menjadi bahan pembicaraan netizen dari seluruh kawasan Indonesia, karena kawasan pariwisata ini sangat terkenal akan beberapa spot instagramable didalamnya. sehingga jika kamu mengambil foto pada kawasan tersebut akan sangat bagus dan instagramable, sehingga cocok untuk dijadikan konten Instagram. Seiring berkembangnya zaman kehidupan manusia mulai berubah salah satunya adalah [...]

Pesona Pulau Gosong Kepulauan Seribu yang Tersembunyi

Pernah dengar tentang Pulau Gosong Kepulauan Seribu, pulau ini merupakan salah satu pulau eksotis tidak berpenghuni di Kepulauan Seribu. Pulau-pulau gugusan Kepulauan Seribu dikenal memiliki kecantikan alam yang memikat, perairan biru yang jernih dan kehidupan bawah laut yang kaya. Itu juga yang dimiliki oleh Pulau Gosong, disini wisatawan akan disuguhkan dengan pemandangan indah padang pasir putih [...]

Keuntungan Wisata Pulau Seribu untuk Pecinta Laut

Wisata Pulau Seribu dapat menjadi pilihan Anda yang sedang bingung mencari destinasi wisata namun tidak jauh dari kota Jakarta. Banyak wisatawan telah merasakan berbagai keuntungan saat berkunjung ke kawasan kepulauan ini. Kepulauan ini menawarkan pemandangan dan suasana laut memanjakan mata. Pemandangan bawah laut di kawasan ini juga menjadi salah satu yang terbaik menurut para pecinta biota [...]

Fakta Menarik Pulau Seribu Kota Wisata Paling Romantis

Fakta menarik Pulau Seribu juga merupakan sesuatu hal yang harus dimengerti oleh Anda bagi para traveler di Indonesia. Pulau Seribu pastinya sudah tidak asing lagi bagi sebagian orang, terutama bagi yang memilki hobi traveling. Kepulauan dengan pemanandangan indah ini menjadi destinasi wisata paling favorit terutama bagi masyarakat Ibukota dan sekitarnya, bahkan hingga turis mancanegara. Dan mungkin [...]

Cagar Budaya Pulau Seribu Serat Sejarah yang Wajib Dikunjungi

Tidak hanya itu cagar budaya Pulau Seribu menjadi daya tarik tersendiri bagi sebagian wisatawan. Pulau seribu adalah salah satu pulau di Indonesia yang kaya akan keindahan alamnya. Pulau ini masuk dalam daerah provinsi DKI Jakarta yang menjadi salah satu peran pada masa zaman Batavia. Namanya telah terkenal sejak VOC hadir ke Batavia. Banya nama-nama daerah yang [...]

Potensi Pulau Seribu yang Bisa Dimanfaatkan Oleh UMKM

Potensi Pulau Seribu sangatlah luas karena memiliki ekosistem alami yang lengkap sebagai penunjangnya. Meski selama ini banyak dikenal sebagai destinasi wisata, wilayah tersebut masih menyimpan sisi bisnis lainnya yang potensial. Bahkan hingga saat ini, berbagai sektor selain pariwisata tersebut semakin dikembangkan secara intensif oleh pemerintah. Beberapa di antaranya bahkan telah menghasilkan nilai tambah, serta mempercepat perputaran [...]

4 Cara untuk Bisa Sampai ke Wisata Kepulauan Seribu Berikut

Wisata Kepulauan Seribu bisa Anda kunjungi dengan melakukan perjalanan dari pelabuhan di Jakarta menuju pelabuhan-pelabuhan kecil yang ada di Kepulauan Seribu. Tentunya dengan menggunakan kapal kecil atau kapal besar. Anda bisa sampai ke Kepulauan Seribu dengan menggunakan kapal bermotor dengan daya tampung yang lebih kecil, atau bisa juga menggunakan kapal feri yang memiliki daya tampung yang [...]

Biaya Liburan ke Pulau Harapan, Membuat Perencanaan Budget

Biaya liburan ke pulau menjadi hal yang dicari oleh masyarakat belakangan ini. Berkembangnya pariwisata Indonesia menjadikan orang terkadang mendapat kebingungan dalam memutuskan ingin berlibur ke mana. Salah satu destinasi wisata terbaik yaitu Pulau Harapan. Pulau Harapan sendiri merupakan bagian wilayah dari sekumpulan yang termasuk pada daerah kepulauan seribu terletak di kota Jakarta. Menanggapi hal tersebut, pokok [...]

Go to Top